eTouch Blade 1043ET 3G Tablet Android Froyo yang Tipis(2)
Elonex memperkenalkan tablet Android yang ramping, eTouch Blade 1043ET 3G dengan layar sentuh 10 inci. Tablet ini didukung oleh prosesor ARM8 800MHz, dengan memori 512MB RAM dan 4GB untuk kapasitas penyimpanan internal onboard. Tablet ini memang cukup tipis karena tebal hanya 11mm . Tablet Android eTouch Blade 3G dilengkapi dengan dukungan jaringan 3G dan WiFi [...]
|
Tablet Android Tabit dengan NVIDIA Tegra 2 dari Trigem Korea(0)
Trigem pembuat komputer dari Korea, yang memasuki pasar AS di bawah merek Averatec, telah mengumumkan komputer tablet berbasis Tegra 2 dijuluki Tabit . Tablet Tabit berjalan pada Android 2.2 dengan layar 10.1-inch 1024×600 Wide LCD . Tablet ini memiliki dukungan Bluetooth 2.1 + EDR, slot kartu MicroSD, dan USB dan port HDMI. Tabit akan dilengkapi [...]
|
Video Chat Hadir di Ponsel Android Melalui Aplikasi Google Talk(1)
Kadang-kadang, ekspresi wajah seseorang dapat berarti lebih banyak daripada apa yang mereka katakan lewat tulisan saja. Untuk membantu Anda berkomunikasi dengan teman dan keluarga lebih baik lagi, Google telah meluncurkan Google Talk dengan video dan voice chat untuk ponsel Android. Anda dapat sekarang melakukan video atau voice chat dengan, keluarga teman dan kolega Anda langsung [...]
|
Casio G’zOne Commando Ponsel Android untuk Militer yang Tangguh(4)
Casio G’zOne Commando wah dari namanya aja sudah terkesan militer yah. Memang itu adalah nama smartphone buatan Casio yang memenuhi beberapa kriteria militer untuk ketangguhan suatu perangkat. Penasaran, coba lihat penampilan Casio G’zOne Commando ini: Seperti yang Anda bisa melihat dari gambar, ponsel ini tidak polos dan bentuk yang slim seperti perangkat Android pada umumnya [...]
|
LG Optimus 2X Spesifikasi DUAL CORE Masuk Indonesia dengan Harga Lumayan Murah(3)
LG Mobile Indonesia akhirnya menghadirkan ponsel dual core dengan kecepatan 1 Ghz berbasis NVIDIA Tegra 2 yang mendahului saingannya Samsung Galaxy S2. Smartphone LG Optimus 2x ini menggunakan layar sentuh berukuran 4 inci yang lebih besar dibandingkan iphone yang hanya 3.5 inci. Handphone canggih dari LG ini akan dijual pertama kali di Indonesia dalam acara [...]
|
Aplikasi Google Docs Hadir di Android(0)
Google baru saja mengumumkan peluncuran aplikasi Google Documents untuk Android. Orang-orang yang menggunakan layanan aplikasi office berbasis cloud ini pada komputer mereka akan senang mengetahui bahwa mereka sekarang dapat mengakses Google Documents pada ponsel mereka melalui aplikasi native daripada harus melalui browser. Bila Anda tidak akrab dengan layanan Google Doc ini, Google Documents pada dasarnya [...]
|
Philips GoGear Connect PMP Terbaru dengan Android 2.3 Gingerbread(0)
Philips memang memiliki produk seri GoGear untuk perangkat multimedia player portabelnya dan kali ini Philips tidak mau ketinggalan dengan rencana mluncurkan produk PMP terbaru berbasis Android 2.3 dengan harga kurang lebih 179 USD untuk kapasitas 8 GB di mana ada pilihan lain dengan kapasitas 16 GB. PMP ini akan menyertakan earphone dengan fitur sound-isolating dan [...]
|
LG Optimus Big Smartphone Android dengan Layar BIG! 4.3 inci dan Kamera 5Mp(0)
LG Optimus Big, telah muncul penampilan tidak resmi pertama pada bulan Maret lalu tapi sekarang kelihatannya produk ini akan segera dipasarkan beneran. Di tanah air LG yaitu Korea Selatan, si LG Optimus Big telah resmi diumumkan dengan kode LG LU6800 . Untuk sementara smartphone ini hanya tersedia di Korea Selatan tetapi tidak menutup kemungkinan akan [...]
|
Sony Ericsson W8 Ponsel Walkman Android Terbaru(11)
Sony Ericsson baru saja mengumumkan ponsel pertama dari seri Walkman yaitu Sony Ericsson W8 yang menjalankan OS Android. Dari penampilan fisik bisa dikatakan W8 menggunakan casing/bodi XPERIA X8 , tetapi dengan sedikit tambahan warna mewah dan logo WALKMAN. Sama seperti saudaranya, X8 , Sony Ericsson W8 menggunakan layar sentuh 3-inci kapasitif dengan resolusi 320 x [...]
|
Toshiba Regza AT300 Tablet Android Honeycomb dengan NVIDIA Tegra 2 Resmi Diumumkan(3)
Toshiba akhirnya mengumumkan resmi tablet Androidnya yaitu Tablet Regza AT300 yang berjalan di atas OS Android versi 3.0 Honeycomb. Tablet Toshiba AT300 ini telah menggunakan prosesor dual core NVIDIA Tegra 2 1GHz , dengan memori 1GB of RAM dan 16GB untuk penyimpanan internal. Ada 2 kamera pada tablet ini, di bagian belakang 5 Megapixel dan [...]
|
Meizu MX Smartphone Android China Berkualitas dengan Layar Setara Retina Display(0)
Meizu MX, perangkat smartphone yang dulu dikenal sebagai Meizu M9 II dengan layar empat inci yang mampu menampilkan resolusi 640x940px. Desain hardware diharapkan akan menggunakan chip dual-core dan bodinya akan lebih tebal hanya kurang dari seperseratus inci dari si iphone 4, si kompetitor dari Apple. Hardware yang ditunjukkan pada acara diyakini masih prototipe, tapi Wong [...]
|
Asus Eee Pad Transformer TF101 Tablet Android Honeycomb Pertama Masuk Indonesia (Spesifikasi & Harga)(5)
Wah ternyata serbuan Android honeycomb ke Indonesia akan dimulai oleh Asus Eee Pad Transormer TF101 . Tablet dari Asus ini dijadwalkan akan tersedia di pasar Indonesia pada Mei 2011, Eee Pad Transformer TF101 yang akan hadir adalah versi 16 GB dengan konektivitas Wi-Fi saja. Varian lain dari Eee Pad Transformer, termasuk dengan media penyimpanan internal [...]
|
Hanspree SN10T1, SN10T2 dan SN10T3 Tiga Tablet Android Terbaru di 2011(0)
Hannspree menunjukkan roadmap tahun 2011 untuk rencana produksi tablet yang mengungkapkan tiga tablet Android terbaru termasuk Hanspree SN10T1, SN10T2 dan SN10T3. Ketiga model ini akan memiliki layar 10 inci touchscreen, di mana model SN10T1, SN10T2 akan mendapatkan resolusi 1024 × 600px dan SN10T3 memiliki layar 1280 × 600px. Baik Hanspreee SN10T1 dan SN10T3 yang didukung [...]
|
LG Revolution Berkemampuan 4G LTE Menampakkan Diri(0)
Keberadaan ponsel berkemampuan 4G LTE besutan LG yang sempat terkuak selama berlangsungnya ajang Consumer Electronics Show (CES) 2011 di Las Vegas beberapa bulan yang lalu, tampaknya telah menjadi buah bibir banyak kalangan akhir-akhir ini. Ponsel yang masih dalam tahap pengujian ini, kabarnya kini telah mengusik kembali dengan munculnya beberapa penampakan foto demo terbarunya. Dari foto [...]
|
Samsung Galaxy S Plus Terbaru dengan Prosesor 1.4 Ghz & Android Gingerbread(0)
Samsung baru saja menginformasikan tentang smartphone terbarunya yaitu Samsung Galaxy S Plus yang ditargetkan untuk dipasarkan mulai dari Rusia. Ponsel ini akan dipasarkan sebagai edisi Galaxy S 2011 di pasar Rusia tetapi juga akan tersedia untuk pasar lain sebagai Galaxy S Plus. Ponsel Galaxy S Plus baru ini menawarkan prosesor Snapdragon kecepatan 1.4GHz oleh Qualcomm. [...]
|
IVIO DE38 Ponsel Android DUAL GSM Spesifikasi Canggih Dual Core Layar 3.5 Inci Harga Murah(12)
Dengan serbuan hp Android yang makin banyak, IVIO tak mau kalah dengan menghadirkan ponsel pintar berbasis Android 2.2/Froyo dengan fitur utama dual on GSM+GSM, capacitive 3.5” multi touch screen, A-GPS, Wi-Fi, E-sensor, dan berbagai fitur lain yang umumnya ditemui pada ponsel dengan harga diatas 2 juta. Jadi apabila Anda ingin punya hape canggih tapi budget [...]
|
Aplikasi LinkedIn Versi Final untuk Android Sudah Tersedia(0)
Pengguna ponsel yang berjalan dengan sistem operasi Google Android sekarang telah memiliki aplikasi baru, yang akan memungkinkan mereka untuk tetap terhubung ke jaringan profesional setiap saat, yaitu LinkedIn untuk Android. Aplikasi mobile sudah tersedia dalam versi beta untuk jangka waktu yang sebentar saja, dan sekarang tersedia untuk di-download dalam versi lengkap, baik melalui Android Market, [...]
|
Prosesor Samsung Galaxy S2 Diupgrade jadi 1.2 Ghz utk Bersaing dengan LG Optimus 2X(0)
Ada berita baik bagi Anda yang saat ini sedang menunggu smartphone Samsung Galaxy S II atau Samsung Galaxy S 2. GSMArena selaku pihak yang menginformasikan produk buatan Samsung yang baru-baru ini mendapatkan penghargaan sebagai best smartphone telah memutuskan untuk mengupgrade dual-core processor-nya dari 1 GHz menjadi 1,2 GHz. Awalnya, berita ini belum bisa dikonfirmasi kebenarannya, [...]
|
Google Blokir Akses YouTube Bagi Windows Phone 7?(5)
Wah, bakal seru saja nih perseteruan Google dan Microsoft untuk merajai bisnis platform mobile. Pasalnya baru-baru ini telah berhembus kabar kalau Google disinyalir telah secara sengaja menghalang-halangi smartphone berbasis Windows Phone besutan Microsoft untuk mengakses fungsionalitas dan layanan tertentu dari YouTube yang notabene kini telah resmi dimiliki Google setelah diakuisisi beberapa waktu yang lalu. Keluhan [...]
|
Samsung Galaxy Neo HP Android Terbaru Spesifikasi lebih baik dari Galaxy ACE(0)
Samsung baru saja mengumumkan anggota lain dari jajaran Galaxy Androidnya. Samsung Galaxy Neo terbaru ini akan menjadi smartphone Korea yang ditargetkan untuk segmen kelas menengah atas. Eksterior Samsung Galaxy Neo identik dengan Galaxy Ace , tetapi pada panel belakang, mengingatkan pada saudaranya lebih besar yaitu Galaxy Tab . Fitur spesifikasi Galaxy NEO memiliki resolusi layar [...]
|
Tidak ada komentar:
Posting Komentar